
Pesantren merupakan lembaga pendidikan tertua di Indonesia. Jauh dari sebelum Indonesia merdeka, muda-mudi bangsa kita sibuk berperang. Meskipun begitu mereka tetap melaksanakan kegiatan belajar. Melihat dari sejarah dulu kebanyak orang indonesia belajar di pesantren dikarenakan banyak juga ulama dan kyai di Indonesia. Dan tidak sedikit juga pemuda Indonesia bersekolah akan tetapi diluar negri itupun kebanyakan dari…